Berkas Djoko Dilimpahkan ke Penuntutan Bulan Depan
KPK Masih Terus Telusuri Aset
Selasa, 19 Maret 2013 – 14:12 WIB

Berkas Djoko Dilimpahkan ke Penuntutan Bulan Depan
JAKARTA - Kasus dugaan korupsi Simulator SIM dan Tindak Pidana Pencucian Uang yang menjerat bekas Kepala Korlantas Mabes Polri Inspektur Jenderal Djoko Susilo sebagai tersangka akan segera disidangkan.
Juru bicara Komisi Pemberantasan Korupsi, Johan Budi, menyatakan, kemungkinan pertengahan April 2013 nanti, dua kasus itu berkasnya akan naik ke tahap penuntutan. Berkas tersebut akan dilimpahkan oleh penyidik KPK ke jaksa KPK.
"Kemungkinan pertengahan April, diperkirakan kasus ini akan naik ke proses penuntutan," kata Johan, di kantor KPK, Selasa (19/3).
Mulai hari ini, kata Johan, KPK juga memeriksa saksi-saksi untuk tersangka lain dalam kasus ini.
JAKARTA - Kasus dugaan korupsi Simulator SIM dan Tindak Pidana Pencucian Uang yang menjerat bekas Kepala Korlantas Mabes Polri Inspektur Jenderal
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi