Berkas Mantan Presiden PKS Segera Rampung
Senin, 29 April 2013 – 07:08 WIB

Berkas Mantan Presiden PKS Segera Rampung
"Seakan-akan Ustad Luthfi mempengaruhi Mentan Suswono. Padahal, pertemuan di Medan untuk mendiskusikan harga daging yang tidak stabil. Uang Rp 1 miliar juga diakui Ahmad Fathanah dan Maria Elisabet (Dirut PT Indoguna) sebagai uang untuk membuat seminar perdagingan," terangnya.
Disamping itu, Assegaf juga punya menuding Ahmad Fathanah bisa saja sebagai otak dari kasus ini. Dia bisa saja menjual nama LHI untuk mendapatkan keuntungan tersendiri. Begitu juga soal pencucian uang, Assegaf mengaku punya bukti yang bisa mematahkan argumen KPK.
"Sudah kami siapkan semua buktinya. Kalau tuduhan korupsinya saja lemah, apalagi pencucian uangnya. Uang dari korupsi mana yang digunakan Ustad Luthfi?," tanya Assegaf. (dim)
JAKARTA - Tidak lama lagi, tersangka dugaan pengaturan suap kuota impor daging sapi dan pencucian uang, Luthfi Hasan Ishaaq (LHI) akan disidangkan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung