Berkicau soal Giant, Carrefour dan KS, Rizal Ramli Malah Disebut Pantas Dipecat jadi Menteri

jpnn.com, JAKARTA - Twit dari mantan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Rizal Ramli di @RamliRizal ramai jadi omongan.
Rizal angkat bicara soal Giant, Carrefour, Krakatau Steel hingga investor dari Tiongkok.
3,5 tahun yll (2016), RR sampaikan langsung ke @jokowi, kebijakan ekonomi makro super-konservatif, austerity (pengetatan) oleh Menkeu ‘terbalik’ hanya akan membuat senang kreditor. Tapi ekonomi akan stagnant 5% sampai 2019, daya beli & aset price akan anjlok. Ramalan RR terjadi.
— Dr. Rizal Ramli (@RamliRizal) June 24, 2019
Semua ramalan RR 3,5 yll yg disampaikan langsung ke @jokowi terjadi sampai 2019. Hari ini sektor retail rontok: Giant tutup PHK, 80% Care Four di jual ke China, Krakatau Steel PHK. Investor China pesta krn asset price anjlok. Terjadi pergantian pola kepemilikan ! Jkw dikibuli???????? — Dr. Rizal Ramli (@RamliRizal) June 24, 2019
Beragam respons, dari yang memihak sampai kontra dengan pendapat Rizal.
"Saya pedagang eceran pinggir jalan pak,Kalau keadaan seperti ini terus,paling kuat saya bisa bertahan sampai tahun baru 2020,tiap hari sudah makan modal,seperti hewan potong,saya hanya bisa pasrah menunggu antrian menuju kematian.Bankrut dan terjebak hutang," tulis Asrizal di @Asrizal_Zal.
Beragam respons, dari yang memihak hingga kontra muncul menanggapi twit Rizal Ramli.
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben
- Matahari Kembar
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah