Berkurban 35 Ekor Sapi, Sahroni: Semoga Meringankan Beban Warga di Tengah Pandemi
Selasa, 20 Juli 2021 – 21:02 WIB
Lokasi pemotongan meliputi Kecamatan Koja, Cilincing, Tanjung Priok, Pademangan, Kelapa Gading, dan Penjaringan di Jakarta Utara. Sedangkan di Jakarta Barat meliputi Kecamatan Kalideres, Cengkareng, Tambora, Kembangan, Kebon Jeruk, Palmerah, dan Grogol Petamburan.
Panitia juga tidak membolehkan ada warga yang datang dan menonton penyembelihan. Selama kegiatan, dia memastikan seluruh petugas memakai masker ganda dan mereka mendapatkan vitamin untuk imunitasnya.
"Para petugas juga semuanya telah menjalani swab PCR. Jadi, sejak sehari sebelumnya, kami memastikan bahwa semua petugas kurban sehat walafiat," pungkas Ahmad Sahroni. (fat/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Anggota DPR RI Ahmad Sahroni menyalurkan sebanyak 30 ribu kantong daging kurban di Jakarta Utara dan Jakarta Barat, Selasa (20/7).
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Sahroni Minta Polri Bikin Aturan, Mobil Baru Wajib Dilengkapi Dashcam
- Wayan Sudirta Soroti Sejumlah Persoalan di Institusi Polri Termasuk Kasus Penembakan Anggota Paskibraka di Semarang
- Melawan Kriminalisasi Berbau Politik di Pilkada 2024
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- Kasat Reskrim Tewas Ditembak AKP Dadang Iskandar, Ini Diduga Pembunuhan Berencana
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Lindungi Pelajar dari Judi Online