Berlanjut di Lamongan
Duet Maut El Loco-Greg
Senin, 20 Mei 2013 – 07:25 WIB

Berlanjut di Lamongan
MALANG - Duet striker Christian "El Loco" Gonzales dengan Greg Nwokolo bakal jadi pasangan paten hingga beberapa laga mendatang. Ini menyusul meningkatnya produktivitas gol Arema Cronous dengan mengukir lima gol tanpa balas kala menjamu Persiwa di Stadion Kanjuruhan, Sabtu malam (18/5). "Kami masih membutuhkan Beto. Kemarin menang besar karena lawan yang dihadapi berbeda dengan sebelumnya (Persipura). Level tekanannya juga berbeda," tegasnya usai pertandingan.
Pesta gol itu terjadi saat pelatih Rahmad Darmawan (RD) memberi kepercayaan kepada El Loco dengan Greg menjadi tandem di lini depan. Maklum, saat itu Alberto "Beto" Gonzalves yang sebelumnya selalu menjadi tandem El Loco absen karena cedera hamstring. Dan kepercayaan RD itu dibalas dengan sempurna oleh El Loco dan Greg.
Baca Juga:
Mengenai produktivitas Arema Cronous yang membaik ketika Beto absen, pelatih Rahmad Darmawan (RD) menanggapinya dengan datar. Karena menurutnya kemenangan telak tersebut tidak ada hubungannya dengan absennya Beto.
Baca Juga:
MALANG - Duet striker Christian "El Loco" Gonzales dengan Greg Nwokolo bakal jadi pasangan paten hingga beberapa laga mendatang. Ini menyusul
BERITA TERKAIT
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs