Berlusconi Lolos dari Bui
Kasus Suap Pengacara, Hakim Nilai Kedaluwarsa
Senin, 27 Februari 2012 – 08:08 WIB
Berlusconi, yang selalu menolak tuduhan suap tersebut, meninggalkan Roma menuju Milan pada Sabtu pagi (25/2). Namun, dia kembali terbang ke utara untuk menyaksikan laga sepak bola klub miliknya, AC Milan, kontra Juventus pada Sabtu malam. "Keadilan baru setengah jalan," komentarnya kepada wartawan saat pertandingan sepak bola.
Meski dia lolos dari jerat hukum kasus suap, masih ada beberapa kasus lain yang saat ini dihadapi Berlusconi. Dia, antara lain, sedang menjalani sidang kasus skandal seks dengan perempuan di bawah umur. (AFP/AP/cak/dwi)
MILAN - Lengser dari pemerintahan tidak membuat mantan Perdana Menteri (PM) Italia Silvio Berlusconi, 75, kehilangan pengaruh. Paling tidak, itu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hamas dan Israel Sepakat Gencatan Senjata, Akan Ada Pertukaran Tahanan dengan Sandera
- Amerika Coret Kuba dari Daftar Hitam Negara Pro-Terorisme, Selamat!
- Pemerintah Imbau Jemaah Asal Indonesia Tidak Berulah
- Jepang & Korsel Sepakat Perkuat Hubungan dengan Amerika
- Mengambek, Presiden Korsel Mangkir Sidang Pemakzulan Perdana
- Kebakaran Hutan di California Sudah Renggut 24 Nyawa