Bermodal Rp 500 Ribu, Rifqy Abdillah Dapat Cuan dari Gim Online
Rabu, 25 Januari 2023 – 13:21 WIB
Ilustrasi gim online. Foto: Dedi Sofian/JPNN.com
Meski bisnis serupa menjamur, Rifqy tidak ketar-ketir. Tak satu pun yang dianggapnya sebagai pesaing.
"Tetap berfikir positif saja dan terus berinovasi," tuturnya. (jlo/jpnn)
Rifqy Abdillah mendapat cuan ratusan kali lipat dari bisnis top up gim online. Awalnya, dia hanya bermodal Rp 500 ribu.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- 2 Bocah Perempuan Diculik Pria yang Berkenalan Lewat Game Online, Satunya Dicabuli
- Game Ragnarok Classic dapat Pembaruan, Petualangan Makin Seru Lewat 2 Job Baru
- Perluas Pasar, Mocabe Gaet Komunitas Gamers Free Fire
- Demi Game Online, Pria Asal Kalidoni Palembang Nekat Curi Entok
- Apakah Untung Top Up Diamond di www.topupff.org? Simak Penjelasannya
- Resmi Meluncur, Game Ragnarok Classic Hadir dengan Fitur Terbaru