Bermula dari Bisnis Skincare, Melvina Husyanti Kini Makin Dikenal Sebagai Selebgram
Senin, 22 Mei 2023 – 10:36 WIB

Selebgram Melvina Husyanti berbagi kisah perjalanan kariernya yang sukses menjadi pengusaha skincare. Foto: dok. pribadi
"Di-upgrade secantk mungkin membuat peminatnya ramai dan makin banyak mitra yang ingin bergabung menjadi distributor," tuturnya.
Pada awal 2023, dia mencoba berjualan daster dengan brand Vinada dan kerap melakukan live streaming sampai tembus omzet lebih dari Rp 480 juta dalam waktu 2 jam.
Selebgram Menginspirasi
Seusai melahirkan putra ketiganya, Melvina mulai melejit namanya di media sosial. Konten-konten yang dibuatnya disukai ibu-ibu karena dianggap menginspirasi.
Setiap konten menarik yang dibuatnya mencapai views hingga 1 miliar lebih. Dia suka membantu dan membuka lapangan pekerjaan buat orang- orang banyak.
Melvina mengaku bangga bisa membuktikan kesuksesannya meski hanya tamatan SMA. (jlo/jpnn)
Melvina Husyanti menjadi selebgram menginspirasi setelah sukses membangun bisnis skincare hingga daster.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Azizah Salsha Sepakat Berdamai Dengan Jessica Felicia, Ini Alasannya
- Ribut-Ribut Nikita Mirzani dengan Fitri Salhuteru Berujung Laporan Polisi
- DLT Berbagi Rahasia Strategi Kembangkan Bisnis Skincare
- M Agus Riandy Menginspirasi Dunia Lewat Speedcubing dan Solidaritas
- Polisi Periksa Selebgram Cantik Terkait Kasus yang Tak Biasa
- Setelah Sadbor, Polisi Kembali Tangkap Selebgram Terkait Judi Online