Bersaing di Segmen MPV Medium, Wuling Cortez CT Tawarkan Promo Khusus

Tak hanya itu, fitur yang dibawa Wuling Cortez CT juga menarik.
Sebut saja lampu LED, sunroof, head unit MirrorLink dengan layar 8 inci, keyless entry/smart key, kamera parkir, follow me home, sampai pengaturan AC digital.
Sementara itu, untuk fitur keselamatan tersematkan Dual SRS Airbags, ABS-EBD, rem cakram belakang, anti-theft system, emergency stop signal, hingga auto door lock by speed.
Dengan semua fitur tersebut, Wuling Cortez CT series bisa dikatakan cukup bersaing dalam soal harga di kelasnya. (rdo/jpnn)
Daftar harga Cortez CT series:
Cortez CT S MT Rp 213,8 juta
Rp 203,8 juta (harga subsidi)
Cortez CT S CVT Rp 233,8 juta
Rp 222,8 juta (harga subsidi)
Cortez CT C MT Rp 242,8 juta
Rp 230,8 juta (harga subsidi)
Cortez CT C CVT Rp 259,8 juta
Rp 247,3 juta (harga subsidi)
Daya pikat mobil jenis MPV hingga saat ini masih sangat kuat, tidak heran jika persaingannya makin panas, dan Wuling Cortez CT terus berusaha mempertahankan eksistensinya.
- April 2025, Wuling Beri Promo DP Ringan Hingga Voucher Belanja
- Wuling Siap Mengawal Selama Mudik Lebaran 2025, Konsumen Mobil Listrik Gratis Ngecas
- Bentuk Perhatian Khusus Wuling Kepada Pencinta BinguoeEV
- Penjualan Mobil Januari-Februari, Wuling Satu-satunya Perwakilan Tiongkok di 10 Besar
- Wuling Air ev Bersinar di IIMS 2025
- Menang Kompetisi Desain, Mafazi Bawa Wuling BinguoEV