Bersama Kompolnas, Jokowi Bahas Pengganti BG
Sabtu, 31 Januari 2015 – 10:09 WIB
Ray berharap Wantimpres meneruskan fakta-fakta yang disampaikan koalisi kepada presiden. ”Agar disampaikan juga kepada presiden bahwa kami prihatin kasus ini masih berlarut-larut sampai saat ini,” imbuh direktur eksekutif Lingkar Madani untuk Indonesia (Lima) tersebut. Ikut serta pula dalam rombongan sejumlah aktivis lain. Di antaranya rohaniwan Romo Benny Susetyo, Riza Damanik, dan Chalid Muhammad.
Baca Juga:
Menanggapi sejumlah dorongan yang terus mengalir tersebut, Mensesneg Pratikno meminta semua pihak bersabar. Dia menyatakan, jika memang sudah waktunya presiden mengambil keputusan, tentu segera ada pengumuman. ”Presiden masih menunggu (putusan praperadilan), itu final,” tegasnya. (dyn/c9/kim)
JAKARTA – Hingga kini status pelantikan Komjen Budi Gunawan (BG) sebagai Kapolri masih menggantung. Presiden Joko Widodo (Jokowi) pun menggelar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Butuh Dana Tambahan Rp 100 Triliun untuk 82,9 Juta Penerima Program MBG
- Menteri Agama: Pengumuman Libur Ramadan Disampaikan Senin
- Menko AHY Bicara soal Harga Tiket Transportasi Mudik Lebaran 2025: Lebih Terjangkau
- Hadiri Perayaan Natal di BRIN, Menko AHY Ingatkan Soal Toleransi dan Persatuan
- Ikatan Notaris Indonesia Versi Kongres Cilegon: Keputusan Dirjen AHU Sewenang-wenang
- Pemerintah Daerah Ikut Patungan Rp 5 Triliun untuk Membiayai Makan Bergizi Gratis