Bersiap Jadi Ortu, Nia Banyak Baca Buku
Senin, 02 April 2012 – 06:16 WIB

Bersiap Jadi Ortu, Nia Banyak Baca Buku
DUA bulan lagi artis Nia Ramadhani melahirkan anak pertamanya dari hasil pernikahan dengan Ardie Bakrie. Menjelang momen kelahiran tersebut, Nia dan Ardie mengadakan acara syukuran tujuh bulanan sekaligus perayaan ulang tahun pernikahan mereka yang kedua. Nia menuturkan, acara syukuran yang diadakan cukup sederhana. Karena itu, mereka hanya mengundang keluarga, teman-teman dekat, dan teman kantor Ardie.
Awalnya, acara syukuran yang diadakan di kediaman mereka di kawasan Menteng, Mingu (1/4) berlangsung tertutup. Acara tersebut hanya diperuntukkan keluarga, kerabat, dan rekan-rekan yang merupakan artis dan tokoh politik di Indonesia. Namun, akhirnya setelah acara, pasangan suami istri tersebut bersedia diwawancarai.
"Alhamdulillah, hari ini adalah acara syukuran tujuh bulanan kehamilan istri saya sekaligus merayakan ulang tahun perkawinan kami yang kedua dan juga membacakan doa buat andung (nenek) saya," jelas Ardie yang didampingi istrinya.
Baca Juga:
DUA bulan lagi artis Nia Ramadhani melahirkan anak pertamanya dari hasil pernikahan dengan Ardie Bakrie. Menjelang momen kelahiran tersebut, Nia
BERITA TERKAIT
- The Cottons Persembahkan Lentera, Lagu Kasih Sayang untuk Orang Terdekat
- Samuel Rizal Kerasukan saat Syuting Film Mangku Pocong
- Indra Bekti dan Aldila Jelita Kembali Ungkap Keinginan Pindah ke Australia
- Ardhito Pramono Jadi Special Guest Konser Boyce Avenue di Jakarta
- Heboh Pengakuan Lisa Mariana, Ridwan Kamil Akhirnya Lapor Polisi
- Paula Verhoeven: Fitnah Ini Sudah Terlalu Jauh