Berstatus Mantan Napi, Torey Kembali Menjabat Bupati
Sabtu, 24 Desember 2011 – 15:58 WIB

Berstatus Mantan Napi, Torey Kembali Menjabat Bupati
Pjt Gubernur mengatakan, kalau mengartikan kata ‘’pengaktifan kembali’’, tidak ada permasalahan. Menurutnya, bupati dan wakil bupati berada dalam satu paket. Pengaktifan ini sengaja dilaksanakan pada akhir tahun anggaran, sehingga dapat diketahui mana yang dikerjakan oleh bupati dan wakil bupati.
‘’Sehingga apapun yang dikerjakan oleh wakil bupati pasti atas sepengetahuan bupati meskipun dalam status non aktif. Mengapa, ini sampaikan,agar tidak ada prasangka, itu bukan kerjaan wakil bupati. Yang jadi penekanan saja di sini adalah, apapun yang dikerjakan itu adalah proses bersama,’’ tukasnya.
Tanri mengucapkan selamat bertugas kembali pada Alberth H Torey.’’Ciptakan Sasar Wondama yang menjadi ikon dari lambang Kabupaten Teluk Wondama. Rakyat menanti apa yang Bapak berdua kerjakan. Yang paling penting adalah, bagaimana meningkatkan kesejahteraan rakyat di Teluk Wondama,’’ imbuhnya.(lm)
MANOKWARI - Alberth H Torey kembali aktif sebagai Bupati Teluk Wondama setelah sempat menjadi terpidana kasus narkoba dan divonis 8 bulan oleh majelis
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki