Bersua Tiongkok, Berlatih Serius tapi Penuh Tawa

jpnn.com - Meski bakal menghadapi Tiongkok yang masih menjadi momok, sesi latihan kali ini tetap berlangsung seperti biasa. Meski melakukan latihan dengan serius, canda tawa masih sering terdengar di lima lapangan yang digunakan berlatih tersebut. Sesi latihan juga banyak diisi dengan materi game.
Pemain-pemain juga mendapat materi khusus untuk memperkuat permainan di depan net dan pertahanan. "Kami sama sekali tidak cemas berlebihan. Ketika hasil undian perempatfinal Piala Sudirman menempatkan Indonesia bersua Tiongkok lagi, kami siap,” ujar Tontowi Ahmad usai latihan.
Sementara itu pelatih ganda putra Herry Iman Pierngardi yang akrab disapa Herry IP menganggap perjumpaan Indonesia dengan juara Piala Sudirman delapan kali tersebut sebagai hal yang positif. "Kalau para pelatih feeling-nya ketemu Jepang. Ketika tahu lawan Tiongkok, langsung kami langsung menganalisis lebih dalam,” ucap Herry IP. (mas/jpnn)
KUALA LUMPUR -Tim Piala Sudirman Indonesia bakal menjalani laga berat di babak perempat final besok (23/5). Bagaimana tidak, Tommy Sugiarto cs akan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025