Bertahan Demi Kepercayaan Selasa Kliwon
Ratusan Warga Belum Pindah ke Barak Desa
Selasa, 23 November 2010 – 09:16 WIB

Pengungsi di barak pengungsian. Foto: Dok/JP Photo
Sedangkan di tempat pengungsian Wonokerto, logistik berupa beras masih ada, namun untuk sayuran dan lak pauk sudah habis. "Sekarang ini kami membeli sayuran sendiri untuk dimasak. Logistik yang tersedia sekarang, juga hanya cukup untuk persediaan seminggu ini,' imbuh Sekdes Wonokerto Widodo.
Untuk itu, pihaknya berharap ada bantuan logistik untuk para pengungsi Wonokerto yang berasal dari delapan dusun yang masih berada di wilayah radius berbahaya, yakni Dusun Tunggul Arum, Gondo Arum, Tlatar, Sempu, Balerante, Ngelodadi, Manggungsari, dan Ngembesan. (nis)
SLEMAN - Hingga hari keempat setelah dikuranginya radius rawan bencana Merapi, barak pengungsian di wilayah yang lebih dekat dengan Merapi dan sempat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter
- Suami Istri Ditemukan Tewas di Saluran Irigasi, Polisi Beberkan Fakta