Bertahan di Sekitar Padepokan, Menunggu Perintah Marwah Daud

Bertahan di Sekitar Padepokan, Menunggu Perintah Marwah Daud
Tenda-tenda para pengikut Dimas Kanjeng di sekitar padepokan. Foto: Jawa Pos Group/dok.JPNN.com

Kabid Humas Polda Jatim R.P Argo Yuwono mengatakan untuk permasalahan santri Dimas Kanjeng, pihaknya telah menyerahkan ke pihak pemkot. 

Sebab, menurutnya itu adalah wewenang dari pihak Pemkot.

"Kami sudah mengimbau para jamaah (santri, Red) untuk pulang. Sedangkan, kami pihak kepolisian hanya menangani kasus perkara hukumnya," ujar Argo. (don/ima/no/sam/jpnn)


PROBOLINGGO - Camat Gading, Probolinggo, Hariyanto menegaskan masih banyak warga Surabaya yang bertahan tenda-tenda sekitar padepokan Dimas Kanjeng


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News