Bertandang ke Sleman, Antonio Sebut Bali United dalam Motivasi Tinggi untuk Bangkit
Jumat, 07 April 2023 – 22:59 WIB

Pesepak bola Bali United Spasojevic menyundul bola saat melawan Arema FC dalam lanjutan Liga 1 di Stadion PTIK, Jakarta, Senin (27/3/2023). Arema FC kalah atas Bali United dengan skor 1-3. FOTO: ANTARA/Galih Pradipta/rwa
"Kami sudah melakukan evaluasi untuk memperbaiki kesalahan yang terjadi pada laga pekan sebelumnya. Kami sudah memperbaiki di latihan dan semoga tidak terjadi kembali saat pertandingan," ungkap Antonio.
"Persiapan kami tidak banyak. Kami fokus ke recovery pemain dan taktikal. Persiapan kami sangat bagus dan kami siap memberikan yang terbaik," pungkasnya.(antara/jpnn)
Pemain Bali United diwanti-wanti untuk tidak mengulangi kesalahan pada laga sebelumnya ketika menghadapi PSS Sleman pada pekan ke-33 Liga 1 Indonesia di Sleman.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Bali United Kalah dari Persib, Pemain Kecewa dan Singgung Kelengahan
- Skenario Persib Bandung Kunci Gelar Liga 1 Lebih Cepat
- Klasemen Sementara Liga 1: Persib Makin Mentereng, Bali United Tertahan