Bertemu Elon Musk di SpaceX, Jokowi: Saya Kira Dia Supergenius
Senin, 16 Mei 2022 – 00:07 WIB

Presiden Joko Widodo (Jokowi) berdiskusi dengan pendiri SpaceX, Elon Musk, sekaligus meninjau pabrik yang memproduksi roket di Boca Chica, Amerika Serikat, Sabtu (14/5/2022) waktu setempat. ANTARA/HO-Biro Pers Sekretariat Presiden/Laily Rachev/aa. (Handout Biro Pers Sekretariat Kepresidenan/Laily R)
Menurut dia, Indonesia terlihat sangat optimistis mengenai masa depan dan memiliki energi positif.
"Saya rasa Indonesia memiliki potensi yang besar, dan saya rasa kita melalui Tesla dan SpaceX akan mencoba beberapa kerja sama dengan Indonesia," ujar Elon.
Elon berjanji untuk datang ke Indonesia pada November 2022 mendatang.
Dia berterima kasih kepada Presiden Jokowi atas undangan datang ke Indonesia. (Antara/jpnn)
Presiden Joko Widodo (Jokowi) memuji Elon Musk sebagai orang yang super genius dalam bidang teknologi.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Peserta Sespimmen Menghadap ke Jokowi, Pengamat: Berisiko Ganggu Wibawa Prabowo
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya