Bertemu Gala Sky, Aurel Hermansyah Bilang Begini
Sabtu, 18 Desember 2021 – 05:59 WIB

Aurel Hermansyah. Foto: Dok. ATTA Music
jpnn.com, JAKARTA - Aktris Aurel Hermansyah akhirnya bisa bertemu dengan anak Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah, Gala Sky.
Momen tersebut dibagikan melalui akun miliknya di Instagram Story.
Istri Atta Halilintar itu tampak memanggil Gala Sky yang sedang menonton televisi.
"Lucu banget sih," kata Aurel Hermansyah, Jumat (17/12).
Putri Anang Hermansyah itu gemas melihat Gala Sky.
Menurut Aurel Hermansyah, anak Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah itu sedang lucu-lucunya.
Baca Juga:
"Ya ampun Gala," imbuh Aurel Hermansyah.
Sejak kepergian Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah, Gala Sky dirawat oleh keluarga Bibi Ardiansyah, khususnya Fuji. (ded/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Aurel Hermansyah akhirnya bisa bertemu dengan anak Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah, Gala Sky.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Fuji Dekat dengan Verrell Bramasta, Haji Faisal: Dia Berteman
- Tanggapan Haji Faisal Soal Kedekatan Fuji dengan Verrell Bramasta
- Verrell Bramasta Bicara Soal Kedekatan dengan Fuji
- Frans Faisal Menangis Saat Menikah dengan Indah, Ini Sebabnya
- Komentar Haji Faisal Setelah Fuji Dijodoh-jodohkan dengan Verrell Bramasta
- Fuji Dijodoh-Jodohkan Dengan Verrell Bramasta, Faisal Beri Tanggapan Begini