Bertemu Kepala Staf AL Malaysia, KSAL: Penting Menjaga Stabilitas Keamanan di Kawasan
Minggu, 19 Februari 2023 – 08:57 WIB
Kedua pimpinan tertinggi Angkatan Laut ini juga membahas tentang peluang peningkatan kerja sama lainnya seperti kerja sama di bidang operasi-latihan, pendidikan dan juga pertukaran informasi maritim.(fri/jpnn)
KSAL Laksamana Muhammad Ali menyampaikan pentingnya peran AL Indoensia dan Malaysia dalam menjaga stabilitas keamanan di kawasan terutama di Selat Malaka.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Tanpa Kekuatan Terbaik, TNI AL Bikin Kejutan Masuk Final Livoli Divisi Utama 2024
- TNI AL Gelar Bakti Sosial untuk Korban Terdampak Erupsi Gunung Lebotobi Laki-laki di Flores Timur
- Memperkuat Kemampuan Tempur, Kopaska Latihan Peperangan Laut Khusus
- TNI AL dan SAR Gabungan Terus Mengevakuasi Warga Terdampak Letusan Gunung Lewotobi Laki-laki
- Menjelang HUT Ke-62, Korps Wanita TNI AL Beranjangsana di Wilayah Jakarta
- Perkuat Hubungan Bilateral, KSAL Terima Kunjungan Panglima Angkatan Laut Kanada