Bertemu Ketua Parlemen Ukraina, Puan Dorong Perdamaian dengan Rusia
Rabu, 05 Oktober 2022 – 21:52 WIB

Ketua DPR RI Puan Maharani melakukan pertemuan bilateral dengan Chairman of the Verkhovna Rada of Ukraine, Olena Kondratiuk di Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta, Rabu (5/10/2022). Foto: Humas DPR RI
Puan berharap Grup Kerja Sama Bilateral dengan Parlemen Ukraina dapat makin mengokohkan hubungan kedua negara.
“DPR RI memandang penting diplomasi parlemen, baik secara bilateral dan multilateral, di level regional ataupun global karena perang di Ukraina membawa dampak yang berat bagi banyak negara di dunia, khususnya terkait pasokan pangan (gandum dan pupuk) dan energi,” ujar Puan.(fri/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Ketua DPR RI Puan Maharani melakukan pertemuan bilateral dengan Chairman of the Verkhovna Rada of Ukraine, Olena Kondratiuk.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Menteri Kabinet Merah Putih Temui Jokowi, Ketua DPR Merespons Begini
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Pertemuan Megawati-Prabowo Bakal Memengaruhi Keputusan Hasil Kongres PDIP?
- Puan Yakin Bakal Ada Pertemuan Lanjutan Megawati dengan Presiden Prabowo