Bertemu Nobu di Ruang Sidang, Begini Reaksi Gisel
Selasa, 23 Maret 2021 – 19:41 WIB

Gisella Anastasia mengungkapkan pertemuan dengan Michael Yukinobu De Fretes dalam sidang perkara penyebaran video syurnya, di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Selasa (23/3). Foto: Firda Junita/JPNN.com
"Laila dong, canggung," serunya seraya tersenyum.
Sebelumnya, Gisel didampingi oleh tim kuasa hukumnya tiba di PN Jakarta Selatan sekitar pukul 14.43 WIB. Nobu datang dua menit sebelumnya.
Gisel dan Nobu menjadi saksi dalam sidang perkara penyebaran video syur dengan terdakwa PP dan MN.
Adapun sidang hari ini beragendakan pemeriksaan saksi dari Jaksa Penuntut Umum (JPU). (mcr7/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Gisel mengungkap pertemuannya dengan Michael Yukinobu De Fretes pada sidang perkara penyebaran video syur mereka.
Redaktur & Reporter : Firda Junita
BERITA TERKAIT
- Sinopsis dan Jadwal Tayang Film Modal Nekad
- Modal Nekad Akhirnya Mempertemukan Gisel dengan Gading Marten
- Gisel Ajak Gempi dan Gading Rayakan Natal di Korea
- Gisel Kenang Momen Kocak saat Ikut Audisi Indonesian Idol
- Gempi jadi Penyanyi, Gisel Siap Dukung Anak Berkarir di Industri Musik
- Ajaib, Gempi Akhirnya Punya Lagu Sendiri