Bertemu Sutarmidji, Mahyudin Tegaskan DPD Siap Memperjuangkan Pembangunan Kalbar
Selasa, 28 Juni 2022 – 23:30 WIB

Wakil Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Mahyudin. Foto: Humas DPD RI
"Kemudian ada beberapa lagi program pembangunan yang disampaikan kepada kami, termasuk berbagai peluang dan tantangan yang dihadapi Kalbar, semua sudah kami tampung dan akan kami perjuangkan di pusat," kata Mahyudin.
Pada kesempatan itu, Gubernur Kalbar Sutarmidji menyampaikan permasalahan, antara lain, sertifikat tanah yang belum banyak dimiliki petani.
“Kami berharap DPD RI dapat membantu Pemprov Kalbar menyampaikan beberapa tantangan dan hambatan pelaksanaan pembangunan di Kalbar kepada pemerintah pusat," kata Sutarmidji. (antara/jpnn)
Wakil Ketua DPD Mahyudin menegaskan siap memperjuangkan sejumlah rencana pembangunan yang dilakukan Pemprov Kalbar kepada pemerintah pusat.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Safari Ramadan 2025, Sekda Tangsel Ajak Semua Pihak Bersinergi untuk Pembangunan
- Ahmad Luthfi: Potensi Desa Jadi Basis Pembangunan Jateng
- Gubernur Ahmad Luthfi: Potensi Desa Jadi Basis Pembangunan Jateng
- Anak Menkum Supratman dan Ahmad Ali Dilaporkan ke KPK terkait Pemilihan Pimpinan MPR dan DPD
- Kampung Zakat: Sebuah Opsi Pembangunan
- Pimpinan DPD Minta Kejagung Jangan Gentar Hadapi Koruptor