Bertepatan Sumpah Pemuda, Ratusan Sukarelawan Ganjar Bersumpah di Tugu Proklamasi
Jumat, 28 Oktober 2022 – 17:01 WIB
Para relawan Ganjar bersumpah untuk menjunjung tinggi ideologi Pancasila.
"Kami relawan Ganjar Pranowo siap mengabdi untuk bangsa dan negara. Kami relawan Ganjar Pranowo menolak politik identitas," kata Budi diikuti ratusan sukarelawan Ganjar itu.
Mereka juga bersumpah siap memenangkan Ganjar Pranowo sebagai Presiden Republik Indonesia 2024.
"Kami relawan Ganjar Pranowo siap bergandeng tangan bersatu padu. Kami relawan Ganjar Pranowo siap menjaga silaturahmi dalam persaudaraan tanpa perbedaan," kata Budi menutup Sumpah Relawan Ganjar itu.(mcr8/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Ratusan sukarelawan Ganjar Pranowo melakukan Sumpah Relawan di Tugu Proklamasi bertepatan dengan peringatan Sumpah Pemuda
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- Peringatan Sumpah Pemuda, PNM Berdayakan Anak Muda dalam Konservasi Terumbu Karang
- Untar Kobarkan Semangat Sumpah Pemuda dan Cinta Budaya Lewat Pagelaran Tari Nusantara
- Muda Berbudaya Festival, Usung Semangat Kebaruan Sumpah Pemuda & Perubahan Zaman
- Peringati Hari Sumpah Pemuda, Ketum KNPI Sampaikan Harapan Kepada Menpora Dito