Berusia 100 Tahun, Pelukis Tasmania Ini Masih Eksis Berkarya
“Dia adalah seorang ikon dan bagian dari Tasmania,” sebutnya.
Max, sosok yang mewakili seni, kampung halaman, dan kehidupan
‘Beyond Catching the Eye’, lukisan Max yang menggambarkan alam liar Tasmania, khususnya Danau Pedder, telah menginspirasi mereka yang berjuang menyelamatkan lingkungan.
Mantan pemimpin Partai Hijau, Bob Brown, mengatakan, Max membantu mempertahankan memori akan Danau Pedder dalam kondisi alaminya.
“Danau Pedder sempat banjir di tahun 1972, tapi Max Angus terus membuatnya hidup dan cerah selama ini,” kenangnya.
Lusinan karya Max memenuhi dinding rumah perawatan, tempat di aman ia dan Thedda, istrinya yang berusia 74 tahun, tinggal.
“Saya sangat bangga terhadapnya. Ia pantas hidup selama ini. Ia seorang pria dan pelukis yang baik,” pujinya.
Direktur rumah perawatan ‘Uniting Agewell’ di Tasmania, Keith Burke, mengatakan, vitalitas Mas adalah inspirasi bagi semua orang.
Pelukis terkenal asal Tasmania, Max Angus, merayakan usianya yang genap 100 tahun dengan sebuah pameran yang menampilkan hasil karya terbarunya.Pameran
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata