Besok 2.000 Cyclist Gowes 81 Kilometer
Sabtu, 15 Juni 2013 – 08:07 WIB

Besok 2.000 Cyclist Gowes 81 Kilometer
Pengurus Samba sudah bertemu dengan Kapolda Jateng yang baru Irjen Pol Dwi Priyatno serta Kapolda sebelumnya, Irjen Pol. Didiek S. Triwidodo, kemarin (14/6). Mereka menyatakan dukungan terhadap acara yang getol mengampanyekan gaya hidup go green dengan bersepeda itu.
"Kapolda yang baru, Bapak Dwi, siap meneruskan tongkat estafet dukungan terhadap Toru de Borobudur dari Kapolda yang lama. Kami sangat berterima kasih," tambah ketua panitia Tour de Borobudur Susanto.
Panitia juga berusaha meningkatkan fasilitas untuk menjamin kenyaman para peserta. Di setiap pit stop akan ada mobil emergency. Mobil tersebut standby untuk mengangkut peserta yang mengalami kendala. Para peserta diberi nomor telepon khusus yang bisa dihubungi jika mereka bermasalah.
"Kalau ada apa-apa, telepon saja nomor tersebut dan kabarkan lokasinya di mana. Nanti mobil emergency terdekat akan langsung datang dan memberi bantuan. Nggak perlu nunggu jatuh, capek saja bisa kita angkut," kata Aries. (aga/c1/fat)
SEMARANG - Masyarakat Jawa Tengah bakal merasakan langsung kehebohan acara touring sepeda terbesar di Indonesia, Tour de Borobudur. Sebanyak 2.000
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025