Besok, Ditjen Polpum Kemendagri Kumpulkan 2.500 Orang
Selasa, 26 Maret 2019 – 15:17 WIB

Kapuspen Kemendagri Bahtiar. Foto: Humas Kemendagri
BACA JUGA: Kapuspen Kemendagri Bahtiar: Partisipasi Masyarakat Kunci Kesuksesan Pemilu
Bahtiar berharap pers ikut menyukseskan acara tersebut. “Kami mengajak kepada peserta dan Pers ikut menyukseskan acara ini. Mari kita kabarkan kepada masyarakat luas hasil acara Rakornas tersebut dan jangan lupa bahwa kesuksesan penyelenggaraan Pemilu yang damai dan kondusif tidak akan terwujud tanpa dukungan dari seluruh masyarakat,” tutup Bahtiar. (sam/jpnn)
Demi menciptakan Pemilu 2019 damai dan kondusif, Kemendagri akan menggelar Rakornas Kewaspadaan Nasional.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Pisang Cavendish Sudah Berbuah, Lihat tuh Senyum Pj Gubernur Sulsel Bahtiar
- PPPK Jangan Melakukan Hal Ini, Bisa Menderita Paling Cepat 10 Tahun
- 2.341 PPPK Pemprov Sulsel Terima SK, Bahtiar: Anda Semua Harus jadi ASN Tangguh
- Soal Netralias ASN, Sikap Pj Gubernur Sulsel Bahtiar Jelas dan Tegas
- Pj Gubernur Sulsel Bahtiar Meminta PT Vale Menanam Sukun
- Program Pj Gubernur Sulsel Diapresiasi Banyak Kalangan, Termasuk Rektor Unhas