Besok, Ganjar-Mahfud Serta Megawati ke Blitar, Ini Tujuannya
Kamis, 02 November 2023 – 17:48 WIB
Sebelum berziarah ke Blitar, Ganjar sedianya bakal menghadiri turnamen Liga Kampung Soekarno Cup di SUGBK, Jakarta, Jumat.
Sementara itu, Mahfud MD akan mengikuti kegiatan Hari Santri di Gresik, Jawa Timur setelah berangkat ke Blitar. (ast/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Capres-Cawapres 2024 Ganjar Pranowo dan Mahfud MD bakal berangkat menuju Blitar, Jawa Timur, pada Jumat (3/11).
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Ada yang Ingin Mengacak-acak Internal PDIP, Mega Perintahkan Satgas Siaga-1
- Endus Potensi Serangan Menjelang Kongres V, PDIP Siaga Satu
- Prabowo Usul Pemilihan Kepala Daerah Kembali ke DPRD, Ganjar: Ojo Kesusu
- Kritik Program Makan Siang Gratis, Megawati Menyarankan Prabowo Hitung Ulang
- Tumben Si Bahlil Mengundang Bu Mega, Cukup Utut Saja
- Megawati: Coba Kamu Awut-awut Partai Saya