Besok, KPK Kembali Periksa Anas
Selasa, 03 Juli 2012 – 10:52 WIB
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan kembali memeriksa Ketua Umum DPP Partai Demokrat, Anas Urbaningrum dalam kasus proyek pembangunan sport center Hambalang, Bogor, Jawa Barat. Mantan Ketua Umum PB HMI itu akan kembali dicecar Tim Penyidik KPK, Rabu (4/7) besok. "Dalam sepekan ini KPK masih butuh mendalami penyelidikan Hambalang dengan meminta keterangan sejumlah pihak," tambahnya.
"Besok, Anas diperiksa lagi untuk dimintai keterangan soal Hambalang," kata Juru Bicara KPK, Johan Budi di kantor KPK, Selasa (3/7).
Baca Juga:
Menurut Johan, dalam sepekan ini penyelidik KPK terus melakukan pendalaman terhadap penyelidikan kasus Hambalang. Hasil pemeriksaan itu, imbuh dia, akan dibahas kembali dalam gelar perkara yang dilakukan akhir pekan nanti.
Baca Juga:
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan kembali memeriksa Ketua Umum DPP Partai Demokrat, Anas Urbaningrum dalam kasus proyek pembangunan
BERITA TERKAIT
- Tingkatkan Bantuan Pengamanan, PTPN IV Jalin MoU dengan Polda Sumut
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Pertamina Patra Niaga Uji Penggunaan Bioethanol E10 Bersama Toyota dan TRAC
- Polisi yang Ditembak Mati Rekan Sendiri Dapat Kenaikan Pangkat Anumerta dari Kapolri
- Sekte Indonesia Emas Dideklarasikan Untuk Mewujudkan Perubahan Sosial
- PFM Tegaskan Ada 15 Kementerian dan 28 Badan Teknis yang Perlu Diawasi