Besok Pengumuman UN, Konvoi Pelajar Langsung Ditilang

jpnn.com - BATAM - Peserta Ujian Nasional (UN) SMA/SMK sederajat se-Batam akan mengetahui lulus tidaknya mereka besok, Selasa (20/5) sore. Kelulusan pelajar akan disampaikan ke sekolah masing-masing.
Dinas Pendidikan kota Batam mengaku telah berkoordinsi dengan kepolisian di Batam untuk bersiaga dan menggelar razia jika ada pelajar yang konvoi dengan kendaraan bermotor setelah lulus nanti.
“Kami sudah mengirimkan surat edaran ke sekolah untuk melarang siswa siswinya berkonvoi usai kelulusan diumumkan. Sebab resiko sangat tinggi dan rawan dijalan raya,” ujar Muslim Bidin, Kadisdik Pemko Batam.
Menurut Muslim, ada dua opsi untuk mengumumkan hasil UN yakni melalui surat kepada orangtua murid dari Disdik atau dari sekolah langsung ke orang tua. (gas)
BATAM - Peserta Ujian Nasional (UN) SMA/SMK sederajat se-Batam akan mengetahui lulus tidaknya mereka besok, Selasa (20/5) sore. Kelulusan pelajar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Inilah Syarat Honorer Dialihkan menjadi Outsourcing, Segera Diurus ya
- Air Kiriman dari Bogor Sudah Sampai Depok, Waspada Banjir
- Ada Pendataan Honorer Tidak Bisa Daftar PPPK 2024, tetapi Masih Dibutuhkan
- Jenazah Lilie Wijayati si Mamak Pendaki Tiba di Rumah Duka Bandung, Pelayat Penuhi Ruangan
- Pembantai Harimau Sumatra di Rohul Ditangkap, Lihat Tuh Tampangnya
- Pendakian ke Puncak Carstensz Disetop Sementara