Besuk Rusli, Sekjen Golkar Ingatkan KPK tak Merasa Berkuasa
Senin, 15 Juli 2013 – 13:17 WIB

Besuk Rusli, Sekjen Golkar Ingatkan KPK tak Merasa Berkuasa
Dia mengingatkan KPK juga jangan terlalu merasa berkuasa dalam pemberantasan korupsi. "Jadi, tidak boleh ada di antara kita satu golongan yang merasa diri berkuasa, tetapi semua kita serahkan kembali pada posisi masing-masing. Itulah prinsip partai Golkar," ungkap Idrus. (boy/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Sekretaris Jenderal DPP Partai Golkar, Idrus Marham, membesuk terdakwa dugaan suap revisi Peraturan Daerah Pekan Olahraga Nasional Riau
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Peringatan Hari Kartini Momentum Meningkatkan Harkat dan Martabat Kaum Perempuan
- Jamin Keselamatan Kerja Buruh, Senator Filep: Percepat Revisi UU SJSN & Ratifikasi Konvensi ILO 102/1952
- Peringati Hari Kartini, Wamendagri Ribka: Perempuan Harus Bangkit dan Bertransformasi
- Besok Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, Honorer Belum Bisa Cetak Kartu Ujian
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Mahfud MD Sebut Kejaksaan Didukung Rakyat untuk Bersihkan Peradilan