Betrand Peto Naksir Anneth Idol Junior?
Rabu, 28 Oktober 2020 – 07:59 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Penyanyi Betrand Peto dikabarkan sedang jatuh cinta kepada rekan duetnya, Anneth Delliecia.
Saat menjadi bintang tamu Brownis Trans TV, anak sambung Ruben Onsu itu pun ditanya perihal gosip tersebut oleh Ivan Gunawan.
Betrand Peto bukannya menjawab, justru malah tersipu malu.
"Pasti (kabar naksir Anneth) dari ayah ya," kata Betrand Peto, Selasa (27/10).
Ruben Onsu membantah dirinya yang menyebarkan gosip Betrand Peto naksir Anneth.
Dia merasa tidak pernah membocorkan perihal perasaan anak sambungnya tersebut.
"Saya enggak ngomong apa-apa," ujar Ruben Onsu.
Dalam acara tersebut, Betrand Peto mendapat kejutan dengan kehadiran Anneth.
Anak Ruben Onsu, Betrand Peto dikabarkan sedang naksir kepada rekan duetnya, Anneth Delliecia.
BERITA TERKAIT
- Canggung Bertemu Ruben Onsu, Sarwendah: Takut Salah Panggil
- 3 Berita Artis Terheboh: Perubahan Sarwendah, Canggung Bertemu Ruben Onsu
- Sarwendah Sempat Canggung Buat Konten Bareng Ruben Onsu, Ini Alasannya
- Cerai dari Ruben Onsu, Sarwendah Ungkap Perubahan yang Dirasakan
- Jawaban Sarwendah Setelah Dijodoh-jodohkan dengan Boy William
- Ruben Onsu dan Sarwendah Tetap Kompak Meski Telah Bercerai