Beuuuh...Ansyaad Mbai Sindir DPR
Senin, 10 Juli 2017 – 17:22 WIB
Termasuk memunculkan kesan akan ada abuse of power bila Polri/TNI diberi kewenangan lebih untuk memberantas terorisme.
"Orang-orang DPR yang mengaduk-aduk itu untuk kepentingan politiknya. Jadi politikus itu yang bentur-benturkan. Kalau TNI-Polri tuh enggak ada masalah," pungkasnya.(fat/jpnn)
Mantan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisma (BNPT) Ansyaad Mbai menyindir DPR terkait tidak kunjung tuntasnya pembahasan RUU Antiterorisme.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Minta Ormas Radikal Ditutup, Ansyaad Mbai: Jangan Beri Kesempatan Mereka Muncul!
- Jenderal Tito Minta Masalah Ini Diatur di RUU Terorisme
- Siapkan Perpres Pelibatan TNI Hadapi Terorisme
- Revisi UU Antiterorisme Berpeluang Disahkan Pekan Depan
- Tolak Revisi UU Terorisme, Cari Simpati Kelompok Radikal?
- Alumni Mahasiswa Suriah Desak DPR Sahkan UU Antiterorisme