Bhayangkara Vs PSMS: Suharto Merasa Bangga Sekaligus Sedih
Jumat, 03 Agustus 2018 – 10:39 WIB
Pun demikian, bapak enam anak ini cukup terhibur karena sudah mendapat kiriman foto wisuda anaknya lewat pesan WhatsApp.
“Sudah tadi mereka foto ramai-ramai sama kakak dan adik-adiknya,” ucapnya.
Suharto bersyukur tiga anaknya sudah berhasil menamatkan studi. Tapi Rizka meski sudah tamat dari D3 masih melanjutkan studi S1. Sementara tiga anaknya, Dila, Dinda dan Tio yang masih duduk di bangku kuliah dan sekolah.
“Rizka masih ngelanjut S1 ekstensi. Dila sudah semester V di UMSU, Dinda masih kelas dua SMA dan Tio SD,” pungkasnya. (*/nin)
Asisten pelatih PSMS, Suharto AD benar-benar menjunjung profesionalitas pekerjaannya.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- PKI dan TNI
- Satu Grup dengan Sriwijaya FC, PSPS, dan Persis Solo, PSMS Yakin Bisa Bersaing
- Gabung Madura United, Aleksandar Rakic Tidak Bernafsu Jadi Top Scorer
- 2 Penyerang Garang Liga 1 2018 yang Masih Menganggur
- Pengin Juara, Top Scorer Liga 1 2018 Gabung Persib Bandung?
- Peringkat Kompetisi Asia: Liga 1 2018 Kalah dari Filipina