BI Catat Ekonomi Daerah Makin Bergairah
Jumat, 08 Oktober 2010 – 02:02 WIB

BI Catat Ekonomi Daerah Makin Bergairah
Ditambah lagi, adanya berbagai rencana pengalihan pabrik manufaktur dari Tiongkok dan beberapa negara kawasan Asia lainnya ke Indonesia menguatkan indikasi membaiknya ekspektasi pelaku usaha pada prospek investasi di Indonesia. Namun, lanjut Dyah, ketersedian infrastruktur daerah terutama di luar Jawa yang belum memadai, tetap menjadi faktor risiko yang dapat menghambat prospek perkembangan investasi di luar Jawa. "Kalau ini tidak dibenahi, maka investasi akan cenderung terkonsentrasi di Jawa," katanya.
Sebelumnya, Menko Perekonomian Hatta Rajasa mengatakan, pemerataan pertumbuhan ekonomi ke daerah menjadi program prioritas pemerintah. Karena itu, pemerintah pun menempuh strategi dengan pengembangan kawasan ekonomi khusus (KEK) yang berbasis keunggulan di masing-masing daerah. "Dengan demikian, investasi bisa mengalir ke daerah," ujarnya. (owi)
JAKARTA - Kinerja menggembirakan perekonomian nasional tidak lepas dari kontribusi perekonomian daerah. Bahkan, laporan Bank Indonesia (BI) menyebut,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital