BI : DBS Boleh Akuisisi Danamon
Syaratnya, Azas Resiprokal
Rabu, 22 Mei 2013 – 06:48 WIB

BI : DBS Boleh Akuisisi Danamon
Darmin mengakui, regulasi perbankan di Indonesia memang sudah sangat liberal pasca krisis moneter 1998. Akibatnya, selama ini Indonesia tidak punya posisi tawar. Karena itu, rencana akuisisi Danamon oleh DBS ini menjadi berkah karena Indonesia punya posisi tawar yang kuat.
"Pelajaran terpenting dari kejadian ini adalah, jangan ngomong resiprokal kalau kita tidak punya apa-apa (posisi tawar)," katanya. (owi)
JAKARTA - Permainan cantik Bank Indonesia (BI) dalam membuka kuatnya gembok resiprokal otoritas moneter Singapura mulai membuahkan hasil. Rencana
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Begini Penjelasan Bea Cukai soal Denda Pelanggaran Kepabeanan, Mohon Disimak!
- Bantu Mitra Pengemudi dan Merchant, Grab Menghadirkan Solusi Berbasis AgenticAI
- Bea Cukai Gencarkan Operasi Rokok Ilegal di Labuan Bajo dan Kediri, Ini Hasilnya
- IJMI Sebut Pekerja Sawit Indonesia Rawan Dieksploitasi
- KAI Logistik Optimalisasi Layanan Pra-Purna Angkutan BBM/BBK
- Genjot Ekspor, Bea Cukai Beri Izin Kawasan Berikat kepada Produsen Tas di Jepara