BI Diharap Turunkan BI Rate
Jumat, 31 Oktober 2008 – 09:51 WIB
Selain itu, aksi pangkas suku dari The Fed mampu mengerek kinerja indeks ke arah yang lebih positif. Hal itu membuat saham-saham perbankan terkerek. Seperti Bank Central Asia (BBCA) naik Rp 175, Bank Danamon (BDMN) terkerek Rp 175, dan PT Bank Mandiri (BMRI) mendaki Rp 110.
Baca Juga:
Analis saham PT Optima Securities Ikhsan Binarto mengatakan, indeks mengikuti bursa Asia yang mengalami euphoria setelah ada pemotongan suku bunga The Fed. Aksi The Fed kemudian diikuti oleh bank sentral di kawasan Asia yang akhirnya memberi stimulan positif ke sektor finansial, termasuk pasar saham.
"Penurunan bunga The Fed itu diikuti oleh Bank Sentral Hongkong dengan memotong suku bunganya 50 basis poin menjadi 1,5 persen," ujarnya. Selain itu, Tiongkok juga menurunkan suku bunganya sebesar 27 basis poin menjadi 3,6 persen, dan Taiwan turun 25 basis poin menjadi 3 persen.(eri/fan)
JAKARTA - Mengikuti indeks saham di bursa regional, indeks harga saham di Bursa Efek Indonesia (BEI) mulai membaik. Kemarin, indeks harga saham gabungan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ekonom CORE: PPN 12 Persen Semestinya Ditunda
- SCG Dorong Green Growth, Integrasi Pertumbuhan Ekonomi dan Keberlanjutan Lingkungan
- Kanwil Bea Cukai Jatim II Dorong UMKM untuk Berkontribusi dalam Rantai Pasok Global
- Grant Thornton Indonesia Ungkap Peran Vital Perusahaan Mid-Market
- Bea Cukai Jakarta Berikan Izin Pusat Logistik Berikat untuk Epson Indonesia
- Jasaraharja Putera Tingkatkan Kesiapsiagaan lewat Simulasi Gempa Bumi