BI Rate Kembali ke Angka Enam Persen
Kamis, 13 Juni 2013 – 21:12 WIB
Di sisi lain, jelasnya, defisit transaksi berjalan pada triwulan II-2013 diperkirakan meningkat dibandingkan triwulan sebelumnya. Kinerja ekspor masih tertekan karena lemahnya permintaan dan penurunan harga komoditas dunia. Sedangkan impor termasuk migas masih meningkat.
Untuk cadangan devisa, BI mencatat pada akhir Mei 2013 lalu mencapai USD 105,1 miliar atau setara dengan 5,8 bulan impor. "Untuk pembayaran utang luar negeri pemerintah ada di atas standar kecukupan internasional,” ungkap Jacobs. (flo/jpnn)
JAKARTA - Rapat Dewan Gubernur (RDG) Bank Indonesia (BI) pada Kamis (13/6) ini memutuskan untuk menaikkan suku bunga acuan (BI Rate) sebesar 25 bps
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PPN 12% di Depan Mata, Investor Wajib Susun Strategi yang Lebih Adaptif
- Hamdalah, Mentan Amran Sulaiman Pastikan Stok Pangan Aman Jelang Natal dan Tahun Baru
- Bea Cukai Beri Izin Fasilitas Kawasan Berikat untuk PT Super Optics Jakarta Indonesia
- AQUA Alirkan Kebaikan Berangkatkan Umrah Marbut di 6 Provinsi
- Luncurkan Green Movement UCO, Pertamina Patra Niaga Ubah Minyak Jelantah Jadi Biofuel
- ARES 2024 Menjadi Pembuka PropertyGuru Week