BI Rate Turun Jadi 8,25 Persen
Kamis, 05 Februari 2009 – 06:25 WIB

TERPICU BI RATE: Penurunan BI Rate sebesar 0,5% menjadi 8,25%, mampu menggerakkan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG). Beberapa saham yang terimbas sentimen positif penurunan BI rate kembali naik. Pada penutupan perdagangan saham Rabu (4/2), IHSG naik 16,032 poin (1,23%) menjadi 1.320,363. Tampak perdagangan di BEI menjelang penutupan sesi kedua, Rabu (04/2). Foto: Muhamad Ali/ JAWA POS
Miranda mengakui penurunan bunga kredit masih membutuhkan waktu. Biasanya penurunan bunga langsung tercermin pada deposito. "Sedangkan untuk suku bunga kredit baru akan terlihat kemudian," katanya.
Miranda mengatakan saat ini masih banyak pengusaha yang memiliki prospek cukup baik. Termasuk UMKM yang selama ini menjadi tulang punggung ekonomi saat krisis.
Miranda mengatakan untuk mendorong pertumbuhan ekonomi 4,5 persen, dibutuhkan koordinasi yang baik dari otoritas fiskal dan moneter dalam menciptakan stimulus bagi sektor riil.
"Ini adalah kesempatan yang baik untuk memberikan suatu keyakinan kepada pasar bahwa BI memahami kebijakan yang diperlukan pada situasi seperti ini," katanya.
JAKARTA - Bank Indonesia (BI) kembali menurunkan bunga acuan atau BI rate sebesar 50 bps menjadi 8,25 persen. Ini adalah penurunan 50 bps dalam dua
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan