BI Terkesan Menghindar
Tak Penuhi Panggilan Timwas Century
Rabu, 10 April 2013 – 06:56 WIB

BI Terkesan Menghindar
JAKARTA - ​Agenda Tim Pengawas (Timwas) kasus Century DPR seyogyanya telah mengagendakan rapat pada Rabu, 10 April 2013 pukul 10.00 WIB dengan memanggil unsur pejabat Bank Indonesia seperti Eddy Sulaiman Yusuf, Sugeng, Dodi Budi Waluyo dan Zainal Abidin Sayangnya, lanjut Bambang mengatakan, Gubernur BI Darmin Nasution tiba-tiba melayangkan surat pemberitahuan bahwa para pejabat BI tersebut berhalangan hadir.
Selain itu Timwas memanggil mantan Direksi dan Komisaris Bank Century seperti Hermanus Hasan Muslim, Hamidy SE, Drs. Sulaiman Ahmad Basyir, Poerwanto Kamsjadi dan Drs. Rusli Prakarsa bersama notaris yang menandatangani akta Fasilitas Pinjaman Jangka Pendek (FPJP), Buntario Tigris.
Baca Juga:
"Rapat tersebut dilakukan untuk meminta penjelasan atau keterangan terkait pemberian FPJP Bank Century," ujar anggota Timwas Century, Bambang Soesatyo dalam pesan singkat, Selasa (9/4).
Baca Juga:
JAKARTA - ​Agenda Tim Pengawas (Timwas) kasus Century DPR seyogyanya telah mengagendakan rapat pada Rabu, 10 April 2013 pukul 10.00
BERITA TERKAIT
- Terpeleset, 3 Mekanik Tewas Terjatuh ke Sumur Limbah di Sumedang
- Digelar Serentak, Khataman Al-Qur’an NU Global Akan Menggema di Seluruh Dunia, Targetkan Rekor MURI
- Danone Indonesia Berkomitmen Sajikan Produk Halal & Tayib untuk Indonesia Lebih Sehat
- Gelar Bazar Murah di Subang, Waka MPR: Ringankan Beban Masyarakat
- Kritisi Lamanya Waktu Pelarangan Truk Sumbu 3 Saat Lebaran, ALFI: Sebuah Kemunduran
- Akun IG Dibajak & Digunakan untuk Menipu Pelanggan Bukber, Roemah Bamboe Lapor Polisi