Biang Kerok Pengeroyokan yang Tewaskan Vito Tertangkap, Dia Pemerkosa Sahabat Korban
Kamis, 27 Mei 2021 – 16:22 WIB

Dua pelaku pengeroyokan terhadap M Vito Zakaria, Akbar dan Tanjung saat rilis di Mapolrestabes Surabaya, Senin (24/5). Foto: Arry Saputra/JPNN.com
Pada akhirnya Vito dan Alvin dikeroyok oleh B dan teman-temannya. Vito tewas setelah terluka parah akibat pengeroyokan itu.
"Korban bernama Alvin mengalami luka berat sedang di rawat di rumah sakit," ujar Oki.
Mantan Kasubdit Jatanras Polda Jatim itu mengatakan dari enam pelaku yang mengeroyok Alvin, pihaknya menemukan ada senjata tajam.
"Ini (dugaan penggunaan sajam, red) masih kami selidiki lagi," pungkas Kombes Oki. (mcr12/jpnn)
Polisi ternyata sudah menangkap pemuda berinisial B (19) yang memerkosa teman wanita Vito.
Redaktur & Reporter : Arry Saputra
BERITA TERKAIT
- Penyidik Usut Indikasi Kekerasan Seksual oleh Oknum TNI AL terhadap Juwita
- Pembunuhan Juwita oleh Oknum TNI AL, Denpomal Sita Sebuah Mobil
- 1 Pemuda Tewas Dikeroyok saat Idulfitri di Maluku Tengah, Ini Langkah Polisi
- Gelar Perkara Kasus Pembunuhan Juwita Dilakukan Tertutup, Ada Apa?
- Keluarga Juwita yang Tewas Diduga Dibunuh Oknum TNI AL Kecewa
- Info Terbaru soal Oknum TNI AL Diduga Membunuh Juwita Jurnalis di Banjarbaru