Biar Rotasi, Tetap Ambisi
Sabtu, 20 April 2013 – 07:38 WIB
BARCELONA – Real Madrid sudah lempar handuk dari perburuan gelar Primera Division Spanyol. Praktis, hanya tinggal tunggu waktu bagi Barcelona memastikan gelar ke-22. Mereka hanya terpisah sembilan angka dari pesta juara. Merotasi tim dan kemudian tergelincir melawan Levante memang tidak akan banyak berpengaruh bagi takhta klasemen sementara. Hanya, gelar juara yang sedikit terhambat. Namun, berpotensi mempengaruhi mentalitas tanding mereka sebelum melawan Bayern.
Masalahnya, apabila Barca terlalu memaksakan diri untuk segera juara dengan menurunkan pasukan terbaiknya, maka konsentrasi akan terpecah. Sebab, mereka harus bertarung di first leg semifinal Liga Champions melawan Bayern Munchen (23/4).
Baca Juga:
Karena itu, entrenador Barca Tito Vilanova harus piawai merotasi pemain. Dia harus menjaga keseimbangan tim ketika menjamu Levante pada jornada ke-32 di Nou Camp, dini hari nanti (siaran langsung Trans TV pukul 00.50 WIB).
Baca Juga:
BARCELONA – Real Madrid sudah lempar handuk dari perburuan gelar Primera Division Spanyol. Praktis, hanya tinggal tunggu waktu bagi Barcelona
BERITA TERKAIT
- Hangtuah Jakarta Revans Lawan Bali United di Laga Perdana IBL 2025
- Jens Raven: Tujuan Kami Sebenarnya Adalah Piala Dunia
- India Open 2025: Jonatan Christie Mencoba Menebus Kesalahan
- Rachmat Irianto Mengalami Cedera Serius, Dokter Persib: Kondisi Lapangan Tak Rata
- Tembus Pelatnas Cipayung Lewat Jalur Pemantauan, Thalita Ramadhani Siap Berikan Pembuktian
- Debut Mengesankan Dejan/Fadia di India Open 2025, Rinov/Lisa Berbanding Terbalik