Biasa, Anak 10 Tahun Baru Masuk SD
Jumat, 08 Juli 2011 – 10:37 WIB
Selain itu, terlambatnya proses belajar-mengajar di awal tahun ajaran baru ini, lantaran anak mengikuti pekerjaan orang tua yang memangkur sagu dan mendulang emas. “Jadi kami harus menunggu mereka kembali semua ke kampung, baru sekolah dapat berjalan seperti biasa,” ujar Albertus.
Baca Juga:
Albertus menjelaskan, murid baru kelas 1 umurnya bahkan sudah 10 tahun. Mereka terlambat masuk sekolah. “Nanti kita lihat perkembanganya, kalau enam bulan berjalan, anak sudah bisa membaca dan menulis akan kami naikkan ke kelas dua” jelas Albertus.(tri/sam/jpnn)
TIMIKA- Kondisi pendidikan di Papua masih memprihatinkan. Bayangkan saja, di sana sudah biasa anak berusia 10 tahun misalnya, baru masuk SD. Bukan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sampaikan Pesan Prabowo soal Kurikulum Merdeka, Alon-Alon
- Mendikdasmen: Coding dan Artificial Intelligence Mulai Diajarkan pada Tahun Ajaran Baru
- Ganesha Operation Bekali Siswa Sumsel Menghadapi Seleksi Masuk Perguruan Tinggi yang Ketat
- Institut Teknologi Del Menggunakan AI untuk Deteksi Kecurangan Saat Ujian
- Rantastia Nur Alangan Ungkap Dukungan Dr. Ram Krishna untuk UIPM
- Tingkatkan Kualitas Pendidikan di Sulsel, Ganesha Operation Kenalkan GO Expert