Bicara di Forum ASJI Annual, Atikoh Ganjar Pidato Berbahasa Jepang dan Inggris
Kamis, 07 Desember 2023 – 11:42 WIB

Istri capres nomor urut tiga Ganjar Pranowo, Siti Atikoh Supriyanti hadir dalam acara ASJI Annual, Internasional Symposium dan Seminar On Japanese Studies In Indonesia di Universitas Sebelas Maret atau UNS, Surakarta, Jawa Tengah, Kamis (7/12). Foto: Tim Siti Atikoh
Namun, Atikoh sangat erat hubungannya dengan Jepang lantaran diri meneruskan studi Strata 2 (S2) di Universitas Tokyo dengan mengambil jurusan kebijakan publik. Universitas itu adalah salah satu yang tertua, didirikan pada 1877.
University of Tokyo bahkan dianggap sebagai universitas paling selektif dan bergengsi di Jepang dan termasuk salah satu universitas terbaik di dunia. Pada tahun 2021, tercatat 17 perdana menteri Jepang adalah lulusan kampus tersebut. Termasuk 18 penerima Hadiah Nobel, empat penerima Hadiah Pritzker, lima astronot, adalah lulusan kampus itu. (Tan/JPNN)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Dalam acara itu, Siti Atikoh hadir sebagai Dewan Kehormatan Asosiasi Studi Jepang di Indonesia (ASJI).
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Gus Sholeh: Indonesia Butuh Generasi untuk Masa Depan yang Gemilang dan Cerah
- Bupati Indramayu Lucky Hakim Beri Klarifikasi soal Perjalanan Kerja ke Jepang