Bicara di G20, Presiden Ukraina Ingatkan soal Hak Dasar Manusia

Dia juga menyerukan agar para pemimpin negara-negara yang hadir di KTT G20 turut bergabung dengan inisiatif tersebut.
"Menurut saya inisiatif ekspor biji-bijian kami layak mendapatkan perpanjangan tanpa batas waktu, dan tidak bergantung pada kapan perang berakhir," ujarnya, yang juga menyoroti kerja sama multilateral yang telah dapat berhasil memulihkan keamanan pangan untuk banyak orang seperti yang terjadi dengan partisipasi dari Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), Turki, serta mitra lainnya.
"Tahun ini Ukraina dapat mengekspor 45 juta ton pangan, dan biarlah bagian yang penting diarahkan kepada mereka yang paling menderita," kata Zelenskyy.
Setiap negara, tambahnya, dapat bergabung dengan kontribusi tertentu dan turut berpartisipasi dalam upaya mencapai keamanan pangan. (ant/dil/jpnn)
Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy menyerukan kepada para pemimpin negara yang hadir di Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 di Nusa Dua
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
- Volodymyr Zelenskyy Menyesali Pertengkaran dengan Donald Trump
- Kaya Gila
- Donald Trump Pundung, Amerika Setop Bantuan Militer untuk Ukraina
- Berdebat Sengit dengan Trump, Zelenskyy Tinggalkan Gedung Putih Lebih Awal
- Presiden AS dan PM Inggris Bertemu Untuk Akhiri Perang Ukraina
- Polisi Kejar 8 Perampok WN Ukraina di Bali, Kerugian Capai Rp3,4 M