Bicara Transaksi Kripto dan Pendanaan Terorisme, Sahroni Minta PPATK Beraksi

Bicara Transaksi Kripto dan Pendanaan Terorisme, Sahroni Minta PPATK Beraksi
Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni minta PPATK memelototi transaksi kripto dan pendanaan terorisme di Indonesia. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com

“Memang benar new payment methods terkait dengan perkembangan teknologi harus diantisipasi oleh semua negara termasuk Indonesia," ujar Ivan.

Menurut Ivan, PPATK memahami bahwa sekarang era pencucian uang pun sudah bertransformasi dari era 4.0 ke 5.0.

PPATK pun telah mengantisipasinya dengan melakukan riset independen, bahkan secara internasional yang bekerja sama dengan 12 negara.

"Dalam hal antisipasi, yang sudah kami lakukan ialah dengan sosialisasi, menyebarkan rekomendasi kami terkait transaksi kripto ini," ujar Ivan. (fat/jpnn)

Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni minta PPATK memelototi transaksi kripto dan pendanaan terorisme di Indonesia.


Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News