Bidik Cirus, Polisi Hanya Punya Rentut Salinan
Rabu, 02 Februari 2011 – 02:22 WIB

Bidik Cirus, Polisi Hanya Punya Rentut Salinan
JAKARTA - Mabes Polri kembali memeriksa jaksa senior Cirus Sinaga di Mabes Polri, Selasa (1/2). Dalam pemeriksaan kali ini Cirus dipertemukan dengan mantan bawahannya di Kejagung, Jaksa Fadil Regan. Bukti rentut yang dipalsukan itulah yang kini menjadi kunci untuk menjerat Cirus dan Haposan yang telah ditetapkan sebagai tersangka. Saat ini, polisi baru mendapatkan salinan rentut itu. "Itu foto copy, kalau barang bukti itu mesti asli, asli yang dipalsukan itu," tambah Yoga.
Pemeriksaan itu masih terkait dugaan pemalsuan rencana penuntutan (rentut) atas Gayus Tambunan yang diduga dilakukan Cirus bersama Pengacara Haposan Hutagalung. Namun demikian Polri sendiri mengalami kesulitan untuk membuktikan sangkaan terhadap Cirus dan Haposan.
Baca Juga:
Karo Penerangan Masyarakat Divhumas, Polri Brigjen (pol) Kt Untung Yoga di Mabes Polri, Selasa (1/2), menyatakan, hingga kini polisi belum menemukan berkas asli Rentut yang disebut dipalsukan itu. "Jelas, yang dipersoalkan dalam kasus itu adalah surat yang diduga dipalsukan. Barangnya itu belum ketemu," ujar Yoga.
Baca Juga:
JAKARTA - Mabes Polri kembali memeriksa jaksa senior Cirus Sinaga di Mabes Polri, Selasa (1/2). Dalam pemeriksaan kali ini Cirus dipertemukan dengan
BERITA TERKAIT
- Senator Abraham Liyanto Sosialisasikan Empat Pilar MPR RI Kepada Pemerintah Desa di Provinsi Sulut
- Kementrans-BGN Berkolaborasi, Segera Bangun Ratusan SPPG di Kawasan Transmigrasi
- Bela Kenaikan Pangkat Teddy Seskab, KSAD: Kewenangan Panglima TNI dan Saya
- Guru Besar Unhas Marthen Napang Dihukum Penjara 1 Tahun Karena Terbukti Lakukan Tindak Pidana Penipuan
- Jatuhkan Vonis saat Ted Sioeng Terkulai di RS, Majelis Hakim Dinilai Tidak Manusiawi
- Pererat Silaturahmi Antarstaf, FOKUS DPD RI Gelar Buka Puasa Bersama