Bidik Pasar Mobil Listrik, Apple Gandeng Perusahaan China
Rabu, 09 Juni 2021 – 21:42 WIB

Logo Apple. Foto: Ubergizmo
Terkait baterai untuk kendaraan listrik, Apple mungkin akan memproduksi baterai lithium iron phosphate yang lebih murah untuk diproduksi karena baterai dengan bahan baku nikel dan kobalt lebih mahal.
Apple juga dikabarkan tengah mengembangkan teknologi swakemudi dan menargetkan pada 2024 untuk menghadirkan kendaraan listrik.
Pemerintah AS memang tengah menggencarkan berdirinya manufaktur untuk kendaraan listrik, Joe Biden mengusulkan rencana infrastruktur seniali USD 1,7 triliun untuk meningkatkan pasar kendaraan listrik.
Dengan percepatan penyediaan infrastruktur kendaraan listrik diharapkan masyarakat dapat segera beralih dari kendaraan bermotor ke kendaraan yang lebih ramah lingkungan. (reuters/ant/jpnn)
Apple dikabarkan tengah menjajaki kerja sama dengan dua produsen baterai listrik asal China, CATL dan BYD.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Penjualan Merosot Tajam, Honda Pangkas Produksi Mobil ICE
- Mengenal VinFast VF3, Mobil Listrik Mungil yang Punya Jelajah Ratusan Kilometer
- Apple Sedang Merancang Ulang iOS, iPadOS, dan MacOS
- Seusai Ramadan, Vinfast Langsung Bangun Pabrik Mobil Listrik di Subang
- Rolls Royce Mengukir Sejarah Baru Melalui Mobil Listrik Black Badge Spectre
- Menjelang Lebaran, VinFast Kapalkan 2.500 Mobil Listrik ke Indonesia