Bierhoff: Jerman Tak Mungkin Juara Piala Dunia
Senin, 25 Maret 2013 – 15:12 WIB

Suporter timnas Jerman. FOTO: fanpop.com
Jerman sebenarnya memiliki tren yang bagus di tiga Piala Dunia terakhir. Pada Piala Dunia 2002, mereka mampu mencapai final. Sementara, pada Piala Dunia 2006 dan 2010, tim racikan Joachim Loew tersebut bisa menduduki posisi ketiga. Dengan pemain yang kian matang, Jerman tentu menjadi kandidat kuat untuk merengkuh gelar juara Piala Dunia. Namun, bagi Bierhoff hal tersebut tak cukup.
Baca Juga:
Dia juga mengaku belum memutuskan di mana akan menginap selama Piala Dunia nanti.
“Karena kami belum tahu di grup mana kami berada. Tapi saya rasa di Utara maupun Selaan Brazil tidak terlalu ekstrim,” tegas Bierhoff. (jos/mas/jpnn)
MUENCHEN - Bisa jadi ini adalah sebuah sikap realtitis yang ditunjukkan Jerman di Piala Dunia 2014 nanti. Direktur sepakbola Jerman Oliver Bierhoff
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia