Bikin Metode, Minimalisasi Harga Siluman
Jumat, 09 September 2011 – 02:03 WIB

Bikin Metode, Minimalisasi Harga Siluman
Wacana preclosing menjadi perhatian Bursa, menyusul ada kecenderungan pembentukan harga pada menit-menit terakhir oleh pelaku pasar. Kondisi itu, tentu menjadikan pasar modal tidak efisien dan tidak mencerminkan pergerakan harga saham yang sebenarnya. Situasi seperti itu memang tidak bisa dihapus secara permanen. Tetapi, yang paling mungkin dilakukan adalah dengan cara meminimalisir kemungkinan tersebut melebar. "Kondisi itu menjadi konsen kami. Saat ini kami dan tim sedang mencari skema terbaik guna melokalisirnya,” imbuh Eddy Sugito, Direktur Penilaian Perusahaan Bursa Efek Indonesia (BEI). (far)
JAKARTA - Bursa Efek Indonesia (BEI) menyiapkan tiga metode implementasi preclosing perdagangan di lantai bursa. Usai persiapan teknis rampung, termasuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pefindo Naikkan Peringkat PT Semen Baturaja
- Soal Keluhan AS Terhadap Barang Bajakan di Mangga Dua, Kemendag Bilang Begini
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan