Bikin Petualangan Cipung & The Monstars, Raffi Ahmad: Alhamdulillah Lagi Banyak Fannya
Rabu, 11 Oktober 2023 – 20:25 WIB

Konferensi pers program terbaru IndiHome TV di kawasan Gambir, Jakarta Pusat, Selasa (10/10). Foto: Firda Junita/JPNN.com
Sebelumnya, suami Nagita Slavina itu pernah membuat serial animasi yang terinspirasi dari putra pertama mereka, Rafathar Malik Ahmad.
Berkaca dari kesuksesan tersebut, dia pun membuat animasi serial terbaru.
Selain itu, dia melihat banyaknya orang-orang yang menyukai sosok Rayyanza.
"Karena si Cipung nih alhamdulillah lagi banyak fansnya, dia dijadikan animasi. Kemarin si Aa, Aa Rafathar sudah, kan, di TV, terus sudah tayang juga di IndiKids juga jadi tontonan salah satu yang favorit untuk anak-anak," kata Raffi Ahmad.
Raffi Ahmad membuat animasi terbaru dengan tokoh utama yang terinspirasi dari putra bungsunya, Rayyanza Malik Ahmad, berjudul Petualangan Cipung & The Monstars
BERITA TERKAIT
- Doakan Ruben Onsu, Raffi Ahmad: Semoga Keberkahan Selalu Menyertai
- 3 Berita Artis Terheboh: Doa Raffi Ahmad, Alasan Ridwan Kamil Bantu Lisa Terungkap
- Ruben Onsu Jadi Mualaf, Ini Doa dari Raffi Ahmad
- 3 Berita Artis Terheboh: Rafi Ahmad Pengin Tambah Anak, Wulan Guritno Kapok
- Raffi Ahmad Mengaku Ingin Tambah Momongan Lagi, Begini Reaksi Nagita Slavina
- Kemenag Luncurkan Kurikulum Berbasis Cinta, Raffi Ahmad Puji Lulusan Madrasah